Skip to main content
bismillah

وَٱلْعَصْرِ
demi waktu

Wa Al-`Aşri.

Demi masa,

Tafsir

إِنَّ
sesungguhnya
ٱلْإِنسَٰنَ
manusia
لَفِى
benar-benar dalam
خُسْرٍ
kerugian

'Inna Al-'Insāna Lafī Khusrin.

sungguh, manusia berada dalam kerugian,

Tafsir

إِلَّا
kecuali
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
ءَامَنُوا۟
beriman
وَعَمِلُوا۟
dan mereka berbuat/beramal
ٱلصَّٰلِحَٰتِ
kebajikan/sholeh
وَتَوَاصَوْا۟
dan mereka saling berwasiat/menasehati
بِٱلْحَقِّ
dengan kebenaran
وَتَوَاصَوْا۟
dan mereka saling berwasiat/menasehati
بِٱلصَّبْرِ
dengan kesabaran

'Illā Al-Ladhīna 'Āmanū Wa `Amilū Aş-Şāliĥāti Wa Tawāşaw Bil-Ĥaqqi Wa Tawāşaw Biş-Şabri

kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan serta saling menasihati untuk kebenaran dan saling menasihati untuk kesabaran.

Tafsir
Informasi Quran (Mengenai) :
Al-'Asr
القرآن الكريم:العصر
Ayat Sajdah (سجدة):-
Nama Surat (latin):Al-'Asr
Surat ke-:103
Surah Alias:Al-Ashr
Surah Title:Masa/Waktu
Jumlah Ayat:3
Jumlah Kata:14
Jumlah Karakter:68
Jumlah Ruku:1
Tempat diturunkan Wahyu:Makiyyah
Urutan Pewahyuan:13
Dimulai dari ayat:6176