Skip to main content
bismillah

ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
كَفَرُوا۟
kafir/ingkar
وَصَدُّوا۟
dan mereka menghalang-halangi
عَن
dari
سَبِيلِ
jalan
ٱللَّهِ
Allah
أَضَلَّ
sesatkan
أَعْمَٰلَهُمْ
amal perbuatan mereka

Al-Ladhīna Kafarū Wa Şaddū `An Sabīli Allāhi 'Ađalla 'A`mālahum.

Orang-orang yang kafir dan menghalang-halangi (manusia) dari jalan Allah, Allah menghapus segala amal mereka.

Tafsir

وَٱلَّذِينَ
dan orang-orang yang
ءَامَنُوا۟
beriman
وَعَمِلُوا۟
dan beramal
ٱلصَّٰلِحَٰتِ
shaleh/kebaikan
وَءَامَنُوا۟
dan beriman
بِمَا
dengan apa
نُزِّلَ
diturunkan
عَلَىٰ
atas
مُحَمَّدٍ
Muhammad
وَهُوَ
dan ia
ٱلْحَقُّ
benar
مِن
dari
رَّبِّهِمْۙ
Tuhan mereka
كَفَّرَ
menghapus
عَنْهُمْ
dari mereka
سَيِّـَٔاتِهِمْ
kesalahan-kesalahan mereka
وَأَصْلَحَ
dan memperbaiki
بَالَهُمْ
keadaan mereka

Wa Al-Ladhīna 'Āmanū Wa `Amilū Aş-Şāliĥāti Wa 'Āmanū Bimā Nuzzila `Alaá Muĥammadin Wa Huwa Al-Ĥaqqu Min Rabbihim Kaffara `Anhum Sayyi'ātihim Wa 'Aşlaĥa Bālahum.

Dan orang-orang yang beriman (kepada Allah) dan mengerjakan kebajikan serta beriman kepada apa yang diturunkan kepada Muhammad; dan itulah kebenaran dari Tuhan mereka; Allah menghapus kesalahan-kesalahan mereka, dan memperbaiki keadaan mereka.

Tafsir

ذَٰلِكَ
demikian itu
بِأَنَّ
bahwa sesungguhnya
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
كَفَرُوا۟
kafir/ingkar
ٱتَّبَعُوا۟
mereka mengikuti
ٱلْبَٰطِلَ
yang bathil
وَأَنَّ
dan sesungguhnya
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
ءَامَنُوا۟
beriman
ٱتَّبَعُوا۟
mereka mengikuti
ٱلْحَقَّ
yang benar
مِن
dari
رَّبِّهِمْۚ
Tuhan mereka
كَذَٰلِكَ
demikian itu
يَضْرِبُ
menjadikan
ٱللَّهُ
Allah
لِلنَّاسِ
bagi manusia
أَمْثَٰلَهُمْ
peumpamaan mereka

Dhālika Bi'anna Al-Ladhīna Kafarū Attaba`ū Al-Bāţila Wa 'Anna Al-Ladhīna 'Āmanū Attaba`ū Al-Ĥaqqa Min Rabbihim Kadhālika Yađribu Allāhu Lilnnāsi 'Amthālahum.

Yang demikian itu, karena sesungguhnya orang-orang kafir mengikuti yang batil (sesat) dan sesungguhnya orang-orang yang beriman mengikuti kebenaran dari Tuhan mereka. Demikianlah Allah membuat perumpamaan-perumpamaan bagi manusia.

Tafsir

فَإِذَا
maka apabila
لَقِيتُمُ
kamu bertemu
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
كَفَرُوا۟
kafir/ingkar
فَضَرْبَ
maka pancunglah
ٱلرِّقَابِ
batang leher
حَتَّىٰٓ
sehingga
إِذَآ
apabila
أَثْخَنتُمُوهُمْ
kamu mengalahkan mereka
فَشُدُّوا۟
maka keraskan
ٱلْوَثَاقَ
ikatan
فَإِمَّا
maka adapun
مَنًّۢا
kebebasan
بَعْدُ
sesudah itu
وَإِمَّا
dan adapun
فِدَآءً
tebusan
حَتَّىٰ
sehingga
تَضَعَ
meletakkan
ٱلْحَرْبُ
perang
أَوْزَارَهَاۚ
menerima tebusan
ذَٰلِكَ
demikianlah
وَلَوْ
dan jika
يَشَآءُ
menghendaki
ٱللَّهُ
Allah
لَٱنتَصَرَ
Dia tidak menolong
مِنْهُمْ
dari mereka
وَلَٰكِن
tetapi
لِّيَبْلُوَا۟
Dia hendak menguji
بَعْضَكُم
sebagian kamu
بِبَعْضٍۗ
dengan sebagian
وَٱلَّذِينَ
dan orang-orang yang
قُتِلُوا۟
gugur
فِى
di
سَبِيلِ
jalan
ٱللَّهِ
Allah
فَلَن
maka tidak
يُضِلَّ
Dia menghilangkan
أَعْمَٰلَهُمْ
amal perbuatan mereka

Fa'idhā Laqītumu Al-Ladhīna Kafarū Fađarba Ar-Riqābi Ĥattaá 'Idhā 'Athkhantumūhum Fashuddū Al-Wathāqa Fa'immā Mannāan Ba`du Wa 'Immā Fidā'an Ĥattaá Tađa`a Al-Ĥarbu 'Awzārahā Dhālika Wa Law Yashā'u Allāhu Lāntaşara Minhum Wa Lakin Liyabluwa Ba`đakum Biba`đin Wa Al-Ladhīna Qutilū Fī Sabīli Allāhi Falan Yuđilla 'A`mālahum.

Maka apabila kamu bertemu dengan orang-orang yang kafir (di medan perang), maka pukullah batang leher mereka. Selanjutnya apabila kamu telah mengalahkan mereka, tawanlah mereka, dan setelah itu kamu boleh membebaskan mereka atau menerima tebusan sampai perang selesai. Demikianlah, dan sekiranya Allah menghendaki niscaya Dia membinasakan mereka, tetapi Dia hendak menguji kamu satu sama lain. Dan orang-orang yang gugur di jalan Allah, Allah tidak menyia-nyiakan amal mereka.

Tafsir

سَيَهْدِيهِمْ
Dia akan memberi petunjuk mereka
وَيُصْلِحُ
dan Dia akan memperbaiki
بَالَهُمْ
keadaan mereka

Sayahdīhim Wa Yuşliĥu Bālahum.

Allah akan memberi petunjuk kepada mereka dan memperbaiki keadaan mereka,

Tafsir

وَيُدْخِلُهُمُ
dan Dia akan memasukkan mereka
ٱلْجَنَّةَ
surga
عَرَّفَهَا
telah Dia perkenalkannya
لَهُمْ
bagi mereka

Wa Yudkhiluhumu Al-Jannata `Arrafahā Lahum.

dan memasukkan mereka ke dalam surga yang telah diperkenalkan-Nya kepada mereka.

Tafsir

يَٰٓأَيُّهَا
wahai
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
ءَامَنُوٓا۟
beriman
إِن
jika
تَنصُرُوا۟
menolong
ٱللَّهَ
Allah
يَنصُرْكُمْ
Dia akan menolongmu
وَيُثَبِّتْ
dan Dia akan meneguhkan
أَقْدَامَكُمْ
kedudukanmu

Yā 'Ayyuhā Al-Ladhīna 'Āmanū 'In Tanşurū Allāha Yanşurkum Wa Yuthabbit 'Aqdāmakum.

Wahai orang-orang yang beriman! Jika kamu menolong (agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedudukanmu.

Tafsir

وَٱلَّذِينَ
dan orang-orang yang
كَفَرُوا۟
kafir/ingkar
فَتَعْسًا
maka kesengsaraan
لَّهُمْ
bagi mereka
وَأَضَلَّ
dan Dia menyesatkan
أَعْمَٰلَهُمْ
perbuatan mereka

Wa Al-Ladhīna Kafarū Fata`sāan Lahum Wa 'Ađalla 'A`mālahum.

Dan orang-orang yang kafir maka celakalah mereka dan Allah menghapus segala amalnya.

Tafsir

ذَٰلِكَ
demikian itu
بِأَنَّهُمْ
karena sesungguhnya mereka
كَرِهُوا۟
mereka benci
مَآ
apa yang
أَنزَلَ
menurunkan
ٱللَّهُ
Allah
فَأَحْبَطَ
maka Dia menghapus
أَعْمَٰلَهُمْ
perbuatan mereka

Dhālika Bi'annahum Karihū Mā 'Anzala Allāhu Fa'aĥbaţa 'A`mālahum.

Yang demikian itu karena mereka membenci apa (Al-Qur'an) yang diturunkan Allah, maka Allah menghapus segala amal mereka.

Tafsir

أَفَلَمْ
apakah maka tidak
يَسِيرُوا۟
mereka berjalan
فِى
di muka
ٱلْأَرْضِ
bumi
فَيَنظُرُوا۟
lalu mereka memperhatikan
كَيْفَ
bagaimana
كَانَ
adalah
عَٰقِبَةُ
akibat
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
مِن
dari
قَبْلِهِمْۚ
sebelum mereka
دَمَّرَ
membinasakan
ٱللَّهُ
Allah
عَلَيْهِمْۖ
atas mereka
وَلِلْكَٰفِرِينَ
dan bagi orang-orang yang kafir
أَمْثَٰلُهَا
seperti itu

'Afalam Yasīrū Fī Al-'Arđi Fayanžurū Kayfa Kāna `Āqibatu Al-Ladhīna Min Qablihim Dammara Allāhu `Alayhim Wa Lilkāfirīna 'Amthāluhā.

Maka apakah mereka tidak pernah mengadakan perjalanan di bumi sehingga dapat memperhatikan bagaimana kesudahan orang-orang yang sebelum mereka. Allah telah membinasakan mereka, dan bagi orang-orang kafir akan menerima (nasib) yang serupa itu.

Tafsir
Informasi Quran (Mengenai) :
Muhammad
القرآن الكريم:محمد
Ayat Sajdah (سجدة):-
Nama Surat (latin):Muhammad
Surat ke-:47
Surah Alias:-
Surah Title:Nabi Muhammad
Jumlah Ayat:38
Jumlah Kata:558
Jumlah Karakter:2475
Jumlah Ruku:4
Tempat diturunkan Wahyu:Madaniyah
Urutan Pewahyuan:95
Dimulai dari ayat:4545